Marbot Masjid Di Lahat Hanya Tinggal Tulang Dan Kulit Hingga Tak Bisa Bicara Karena Tumor Paru-Paru

Seorang marbot masjid bernama Aldo (24) kini hanya tinggal tulang dan kulit akibat penyakit yang dideritanya.Pria yang dulunya menjadi marbot di Gunung Kerto, Kecamatan Kikim Timur, Kabupaten Lahat, ini juga tak bisa diajak bicara karena tumor paru-paru yang dideritanya.Ia kini hanya bisa terbaring lemah di atas kasurnya.Badannya yang dahulu gemuk dan sehat, kini hanya tinggal tulang belulang.
LihatTutupKomentar